
DPPKBP3A Kampar ikuti BIMTEK Penyusunan Analisis Situasi Cakup Layanan Intervensi Penurunan Stunting
Pekanbaru – Berdasarkan hasil Sosialisasi Penyusunan Analisis Situasi dan Aksi Konvergensi Percepatan Penurunan Stunting pada tanggal 22 Februari 2022 yang lalu, maka perlu diadakannya Bimbingan Teknis Penyusunan Analisis Situasi Cakupan Layanan Intervensi Penurunan Stunting. Kegiatan ini diadakan di Ruang Rapat Drs. Parlaungan HS kantor Bappedalitbang (Badan Perencanaan Pembangunan Daerah, Penelitian…